Menu

Mode Gelap
Dunia dan karunia Familiarity Pusing! Resolusi Bukan PHP! Hatiku, Hatimu, Hatinya

Perspective · 14 Nov 2022 20:24 WIB ·

Mengejar Mimpi


Mengejar Mimpi Perbesar

Kalimat “mengejar mimpi” sejak zaman doeloe sudah jadi kalimat yang sering dipakai untuk menggambarkan usaha mewujudkan cita-cita atau harapan. Biasanya episode “mengejar mimpi” disetting dengan tokoh orang susah dari desa sonoooo lalu berhasil sukses tajir melintir di kota besar.

Episode “mengejar mimpi” tendensius dengan gambaran: miskin jadi kaya, pengemis jadi sultan, bodoh jadi pintar, jomblo jadi selebgram, receh jadi milyar, dan banyak gambaran yang hype lainnya. Yang pasti jarang banget “mengejar mimpi” digambarkan sebagai: yang kaya jadi susah dan happy, yang milyarder jadi jual bakso and happy puas banget, yang kota pindah ke kampung dan happy betah seribu tahun.

Jadi apa sebenarnya yang dimaksud dengan MENGEJAR MIMPI? Dari yang rendah melaju naik ke atas, atau yang penting terlihat mimpinya terwujud? Lalu bagaimana yang mimpinya terkesan “aneh” kaya mimpi bisa menolong banyak orang sampai rela miskin dan susah tapi happy melihat banyak orang susah jadi happy?

Apa mimpimu?

 

 

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Familiarity

14 February 2023 - 07:03 WIB

Pusing!

10 February 2023 - 18:35 WIB

Hatiku, Hatimu, Hatinya

17 January 2023 - 08:53 WIB

Harapan

23 November 2022 - 16:56 WIB

Berhitung

16 November 2022 - 15:54 WIB

Memberi Lebih

8 November 2022 - 10:32 WIB

Trending di Perspective